Kamis, 10 Februari 2011

Soto Madura



Bahan:
500 gr daging sandung lamur
1 liter air
2 batang daun prei ukuran sedang, iris kasar
2 tangkai seledri, simpul
6 butir telur ayam rebus
1 sdm beef stock powder
2 sdt garam /secukupnya
1 sdt gula pasir /secukupnya
Minyak sayur untuk menumis

Martabak Telur Spesial



Bahan Kulit Martabak :
  • 100 gram tepung terigu
  • air matang secukupnya
  • 2 sdm telur kocok lepas (diambil dari telur untuk adonan isi)
  • 1 sdm minyak/margarine cair
  • garam secukupnya
Bahan Isi Martabak :
  • 300 g daging giling

Opor Ayam



Bahan Opor Ayam :
  • Ayam sedang, 1 ekor
  • Santan encer, 1 liter
  • Santan kental, 1/2 liter
  • Sere, 1 batang, dimemarkan
  • Daun salam, 2 lembar
  • Daun jeruk purut, 2 lembar
Bumbu yang dihaluskan :
  • Bawang merah, 8 buah

Sambal Pencit (Mangga Muda)


  
Bahan Sambal :
- 5 butir bawang merah
- 10 buah cabai rawit merah
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt terasi, bakar
- 300 g mangga muda, iris halus bentuk korek api
- 50 ml minyak sayur, panaskan
Pelengkap :
6 potong bebek goreng, siap pakai
Cara Membuat Sambal Pencit :
1. Haluskan bawang merah, cabai rawit, garam, dan terasi.

Membuat Donat



Jengkel karena donat yang Anda buat tidak pernah sebaik donat yang dibeli di toko? Tips ini mungkin bisa membantu Anda.
Donat adalah penganan yang disuka oleh hampir semua orang. Cara membuatnya pun, tidak terlalu sulit. Karena itu, banyak ibu rumah tangga yang mencoba membuatnya. Bahkan, kemudian, banyak juga orang yang membuat donat untuk dijual. Keuntungannya, memang lumayan.
Meskipun pembuatan donat tidak terlalu rumit, tapi, belum tentu hasilnya maksimal. Misalnya, tidak lembut atau empuk, cepat keras, dan sebagainya. Jika donat seperti itu dijual, besar kemungkinan tidak akan laku. Kecuali, mungkin, kalau dijual murah dengan risiko rugi.

Donat yang baik, minimal mempunyai ciri-ciri sebagai berikut:
- Bila digigit tidak lengket dan tidak alot.
- Donat tidak menyerap minyak.
- Tekstur donat halus dan lembut.
- Keempukan donat terjaga.
- Harus ada ring donat setelah digoreng.
Untuk menghasilkan donat yang mempunyai ciri-ciri tersebut, tentu saja kita harus mengikuti resep yang baik.

Mi Ramen



Bahan:
2 sdm minyak sayur
2 batang daun bawang, potong 3 cm
2 siung bawang putih, cincang
30 g bawang Bombay, iris kasar
100 g daging ayam, iris tipis
2 sdm kecap Jepang
150 ml air
250 g ramen kering, rebus hingga lunak, tiriskan
½ sdt merica bubuk

Minggu, 06 Februari 2011

Ayam Goreng Kalasan



Bahan:
1 ekor ayam kampung dipotong jadi 4 bagian
400 ml air kelapa
2 lembar daun salam
2 cm lengkuas
2 mata asam jawa
2 sendok teh kecap manis
Minyak untuk menggoreng



Bumbu halus:
8 butir bawang merah

Gurami Asam Manis



Bahan:1 ekor (1 kg) ikan gurame, dibersihkan dan buang isi perutnya
2 sendok makan tepung kanji
½ sdt. garam
minyak goreng secukupnya

Cara Membuat:
1. Lumuri ikan gurame yang sudah dibersihkan dengan campuran tepung kanji dan garam. Masukkan minyak secukupnya ke dalam wajan yang besar supaya seluruh ikan bisa masuk.
2. Kemudian goreng dalam minyak panas yang cukup banyaknya agar ikan tergenang dan tidak lengket di wajan.

Cumi Masak Paprika




Bahan:
500 gr cumi bersihkan
3 sdm minyak untuk menumis
100 gr bawang bombai
2 siung bawang putih, memarkan, cincang
1 bh paprika hijau, buang biji, iris melintang ½ cm
2 sdm saus tomat
1 sdm kecap manis
1 sdm saus tiram
150 ml air

Semur Daging




Haluskan:
6 bh bawang merah
3 siung bawang putih
2 cm jahe
3 btr kemiri goreng
¼ sdt terasi
Bahan:
2 cm lengkuas, memarkan
2 lbr daun salam
2 btg serai

Brownies Kukus



Bahan :
170 gram dark cooking chocolate
75 gram margarin
2 butir telur
75 gram gula pasir
75 gram tepung terigu
Kacang Walnut
½ Sendok teh baking powder

Cara membuat :

-Lelehkan dark cooking chocolate dan margarin.

Terang Bulan (Martabak Manis)



Bahan Kulit:
250 gr tepung terigu
1 sdt ragi instan (yeast)
150 gr gula pasir
375 cc santan hangat
2 butir telur
¼ sdt soda kue



Bahan Isi :
Kacang tanah, sangrai, kupas, cincang
Wijen, sangrai